Kering TEMPE TERI KACANG

Dipos pada February 28, 2022

Kering TEMPE TERI KACANG

Anda sedang mencari inspirasi resep Kering TEMPE TERI KACANG yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Kering TEMPE TERI KACANG yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kering TEMPE TERI KACANG, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kering TEMPE TERI KACANG enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kering TEMPE TERI KACANG sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kering TEMPE TERI KACANG memakai 16 jenis bahan dan 16 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Kering tempe ada dua jenis. Yang basah dan yang kering. Kali ini saya share resep kering tempe yang kering... Hehe. Biasanya dicampur dengan kacang dan teri. Cocok untuk isian nasi kuning atau nasi uduk. Menu ini tahan lama. Jadi praktis untuk disimpan. Dijadikan bekal perjalanan saat bepergian keluar kota. Bahkan saat menjalankan ibadah umroh atau haji. Bahkan,, yang membuat saya terharu, kering tempe ini pernah dipesan komunitas relawan untuk disumbangkan kepada korban Tsunami di Palu dan Donggala di bulan Oktober 2018. #BamasakBaimbai #TempeUlahanUlun #cookpadcommunity_kalsel

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kering TEMPE TERI KACANG:

  1. isian
  2. 250 gr tempe
  3. 50 kacang tanah
  4. 50 gr ikan teri asin
  5. 2 cabe merah besar
  6. Bumbu
  7. 3-5 siung bawang putih
  8. 3 siung bawang merah
  9. 9 cabe rawit (sesuai selera)
  10. Seiris lengkuas
  11. 1 lembar daun salam
  12. 80 gr gula merah
  13. 1 sdt garam
  14. 1 sdm gula pasir
  15. 3 mata/biji asam jawa
  16. 5 sdm air

Langkah-langkah untuk membuat Kering TEMPE TERI KACANG

1
Tempe dipotong korek api.
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 1
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 1
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 1
2
Goreng hingga kering. Sisihkan.
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 2
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 2
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 2
3
Kacang tanah digoreng hingga matang. Sisihkan.
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 3
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 3
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 3
4
Ikan teri dibuang kepalanya. Yang ikannya agak besar digunting memanjang menjadi dua. Cuci bersih. Tiriskan.
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 4
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 4
5
Goreng hingga kering. Sisihkan. Catatan: menggorengnya pakai api sedang. Harus sampai benar benar kering dan bisa dipatahkan seperti mematah ranting kering. Jadi tidak alot. Jika saat dingin masih alot, ulangi menggoreng lagi sebentar, dengan api kecil.
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 5
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 5
6
Cabe merah diiris bulat tipis tipis.
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 6
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 6
7
Goreng hingga layu. Sisihkan.
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 7
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 7
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 7
8
Siapkan bumbu : cabe rawit, bawang merah, bawang putih dan garam diuleg hingga halus.
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 8
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 8
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 8
9
Geprek lengkuas. Daun salam dirobek. Gula merah disisir kasar.
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 9
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 9
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 9
10
Panaskan 5 sdm minyak goreng. Tumis bumbu halus hingga matang, harum dan tidak langu.
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 10
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 10
11
Sambil menumis bumbu, siapkan asam jawa yang diremas dengan air, buang ampasnya
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 11
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 11
12
Masukkan gula merah dan air asam jawa ke dalam tumisan bumbu yang sudah matang.
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 12
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 12
13
Aduk rata hingga gula merah meleleh. Tambahkan gula pasir.
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 13
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 13
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 13
14
Masak dengan api sedang hingga tekstur bumbu kental seperti ini. Catatan : bagian ini termasuk tricky. Kalau terlalu kental maka saat dingin, kering akan jadi lengket seperti karamel. Sedang kalau terlalu encer (artinya kandungan airnya masih ada), saat dingin, kering tempe akan melempem. Jadi harus benar benar diperhatikan.
15
Jika air asam sudah mulai kering dan gula benar benar larut, kecilkan api (jika perlu dimatikan apinya). Masukkan segera semua bahan isian kering (tempe, teri,kacang,cabe merah). Aduk cepat hingga semua bumbu dan isian tercampur rata.
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 15
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 15
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 15
16
Jika terlihat bumbu masih agak basah, kompor bisa dinyalakan lagi dan dimasak sebentar saja sekedar mengeringkan. Jangan terlalu lama supaya gula tidak menjadi karamel.
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 16
Kering TEMPE TERI KACANG - Step 16

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sambal Kacang (One for All)

Sambal Kacang (One for All)

Sambal supel utk segala gorengan.... Bihun goreng, mie goreng, tahu goreng, bakwan goreng, tempe goreng dll

Bumbu Kacang untuk Batagor/Siomay/Cilok

Bumbu Kacang untuk Batagor/Siomay/Cilok

Bumbu/sambal ini sebagai pelengkap makan batagor, siomay, cilok atau otak2. Source : @fitrisasmaya #cookpadcommunity_semarang

30 mnt
Original Mochi isi kacang

Original Mochi isi kacang

Di Jepang, mochi paling favorit adalah daifuku yang berisi pasta kacang merah walaupun versi lainnya juga tidak kalah enaknya 😍 di Indonesia sendiri, mochi identik dengan isian kacang dan pengemasannya yang menggunakan anyaman bambu.Dan yang tidak kalah enaknya es krim rasa mochi yang jadi favorit banyak orang termasuk saya dong 😁 😍 #Pekanposbar #Ketupad #Mochi #japanesemochi #japanesefood #Cookpadcommunity_jakarta #Phiekitchen

Bumbu Rujak Buah Kacang Almond/ Rujak Buah

Bumbu Rujak Buah Kacang Almond/ Rujak Buah

Bismillah, Assalamu'alaikum cookpaders, alhamdulillah setelah 52 minggu akhirnya lulus juga dalam perjuangan Golden Apron 3, meskipun ada beberapa kali q lupa setor resep karena kesibukan, alhamdulillah punya wild card, kalo egk gugur deech,...makasih mama, sebenernya hari ini harusnya posbar tempe, cuman karena ada beberapa kesibukan q g bisa ikutan posbar, maafin ya maahπŸ€—....teman2...πŸ€— nah resep ini pun mendadak tadi sore, untuk ultah bulik tersayang, karena mendadak bikin yg cepet aja😁, ternyata kacang tanah q abiz q ganti deh sama almond sliceπŸ˜‚ dan alhamdulillah semua suka yuk cuuuz langsung ke resep....

4 orang
30 menit
Bumbu Kacang praktis enak

Bumbu Kacang praktis enak

Bikin bumbu kacang 1 inj bisa buat bumbu siomay n bumbu sate ayam. Bikin yukk ini gampang bangeettt bikinnya praktisss lagi. Buat yang suka agak cair air bisa ditambah -+100 ml lagi atau sesuai selera untuk kacang saya tidak kupas kulit ari nya ya buat yg ingin disangrai gunakan kacang tanpa kulit #PekanPosbar_SambalNusantara

6-8 orang
30 mnt
Masakan ala Rumahan Sayur Kacang Merah

Masakan ala Rumahan Sayur Kacang Merah

resep dari nenek emang ga pernah gagal anak juga suka meski diberi sedikit asam jawa😁

3 Orang
45 menit
Risol Isi Wortel Kentang Sambal Kacang

Risol Isi Wortel Kentang Sambal Kacang

#PekanPosbarManisGurih#

Ayam Kacang Mede - Stir Fry Cashew Chicken πŸ‡ΉπŸ‡­ πŸ‡¨πŸ‡³

Ayam Kacang Mede - Stir Fry Cashew Chicken πŸ‡ΉπŸ‡­ πŸ‡¨πŸ‡³

Anak-anak dan Paksu paling suka menu ini. Biasanya pesan di restoran Chinese atau restoran Thailand, bikin sendiri gak kalah nikmatnya. Resep dan bahan-bahannya pun mudah yuk di coba!

4 porsi
40 menit
Es kacang merah 🍧

Es kacang merah 🍧

Musim lagi kemarau seperti ini enaknya emang minum yg seger2 dingin. Karena ada bahannya, akhirnya kita bikin deh es kacang merah versi mamia, sederhana dengan bahan yg seadanya aja..tapi rasa gak kalah dengan es kacang merah diluaran sana..🍧😁

Kacang goreng gurih garing

Kacang goreng gurih garing

Lebaran belum apdol rasanya kalau gak punya kacang goreng 🀭 kali ini coba bikin sendiri setelah hunting resep di YouTube yg ini gurih garing yummy... Sumber resep : dapur sobat Reecook : by Hanita #PejuangGoldenApron3

Mochi Isi Kacang Tanah

Mochi Isi Kacang Tanah

Bismillaah, Minggu Ke-45 (Minggu, 11 April 2021). Resep kedua untuk posbar Spatula 3C masih dengan resepnya mba Iyus Sugesti πŸ’œ. Hatur nuhun inspirasi resepnya mba, mochi nya uenaak banget, manisnya aku tambahin dikit, kenyalnya pas. #CookingCommunityClass_DarkMood #ResepIyus #CookpadCommunity_Bandung #SalamKompakSelalu #AuthorsBandungHebring #PejuangGoldenApron3 #KampoengRamadan

174. Kare kentang kacang merah

174. Kare kentang kacang merah

Masih edisi masakan nostalgia resep dari ibunda tersayang. Kali ini dimasak tanpa cabe supaya cucu juga bisa ikut menikmati. #masakannostalgia #masakanberkuah #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Jakarta

Kering tempe kacang kentang rebon

Kering tempe kacang kentang rebon

Menyambut datangnya bulan Ramadhan dimeriahkan dengan doa bersama (megengan). Tahun ini pingin buat nasi gurih dilengkapi dengan kering tempe. Perdana bikin kering tempe sedikit kemaruk hihi... Karena keringnya isi tempe, kacang, kentang, rebon. #GA_TheNextLevel #PekanPosbarHidangankeringan #kulaetam #CookpadCommunity_Bornro #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Bontang

Sambal rujak kacang

Sambal rujak kacang

Baru pertama kali bikin rujak pakai kacang. Dan ternyata enak juga.. #cookpadcommunity_Depok

Asam manis gurih kacang merah tetelan

Asam manis gurih kacang merah tetelan

Coba buat olahan kacang merah berbumbu, eh anak2 suka juga πŸ€— untuk cabe saya buang biji ya, Krn dirumah tidak terlalu suka masakan pedas kecuali saya, tapi jika ingin lebih pedas, tentunya jangan buang biji cabe nya ya #CookpadCommunity_Depok #Cookpad_id

Pecel lele sambel kacang

Pecel lele sambel kacang

Pernah makan pecel lele bumbu nya kaya ada kacang2 nya gtu aku coba buat sendiri

4 -5 org
1jam 30menit