Kering Kentang Teri Kacang

Dipos pada February 12, 2022

Kering Kentang Teri Kacang

Anda sedang mencari inspirasi resep Kering Kentang Teri Kacang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Kering Kentang Teri Kacang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kering Kentang Teri Kacang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kering Kentang Teri Kacang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kering Kentang Teri Kacang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kering Kentang Teri Kacang memakai 19 jenis bahan dan 9 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Menyambut Ramadan, Cookpad menyelenggarakan Ramadan Camp, di tantangan pertama dapat tebak²an sering terdiam diwadah plastik, kalau dimakan kriuk krenyes krenyes huh hah? Menurut sy Kering Kentang Kacang, disini sy tambahkan ikan teri. Setelah sebelumnya gagal membuat kering kentang yg renyah maka sy googling, nonton You Tube and liat beberapa Cookpaders bagaimana menghasilkan kentang yg renyah. Untuk resep bumbu sy suka resep di link kompas.com/food, menurut sy resep dari Kompas mirip dg resep yg sy buat untuk kering tempe teri kacang atau teri kacang kesukaan suami dan resep ini sesuai dg bahan yg ada dirumah. Resepnya pun sy sedikit modif dg menambahkan daun jeruk dan cara mengolahnya pun sy modif yaitu biarkan bumbu halus n cemplung yg sudah ditumis dingin terlebih dahulu baru sy masukan ikan teri, kacang tanah dan kentang. Cara spt ini membuat kering kentang renyah. Krn sy buat banyak sy bagi ke adik sy dan beberapa tetangga. Kata mrk enak ko mba, hayoo jualan mba, ini layak jual lho. Smg bs segera terealisasi ya🤲 Tetap ya takaran gula merah sy sesuaikan dg selera sy, bagi teman yg suka manis bs ditambahkan gula merah ya. Rasa dijamin enak, ditunggu cooksnapnya🤭 #RamadanCamp #KeringKentangKacang #KeringKentangTeriKacang #CookpadCommunity_Jakarta #PejuangGoldenBatikApron #Week6

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kering Kentang Teri Kacang:

  1. Bahan A:
  2. 1 kg Kentang Dieng Kupas
  3. 100 gr Ikan Teri
  4. 100 gr Kacang Tanah
  5. 1/2 Sdt Kaldu Ayam Bubuk (me: Royco)
  6. 2 Sdt Kapur Sirih
  7. Secukupnya minyak goreng
  8. Bahan B (Haluskan):
  9. 100 gr Bawang Putih Kating (14 siung)
  10. 37 gr Bawang Merah (5 siung)
  11. 43 gr Cabai Merah Keriting (10 butir)
  12. 9 gr Cabai Rawit Merah (5 butir)
  13. 80 ml air untuk menghaluskan
  14. Bahan C (Cemplung):
  15. 1.5 Sdm Gula Merah (sesuai selera)
  16. 42 gr Cabai Keriting Iris Halus (10 butir)
  17. 9 Lembar Daun Jeruk Buang Tulangnya dan Iris
  18. 15 gr Lengkuas
  19. 3 Sdm larutam asam Jawa (sesuai selera)

Langkah-langkah untuk membuat Kering Kentang Teri Kacang

1
Parut kentang lalu bilas sekali. Siapkan baskom beri kapur sirih lalu rendam selama 30 menit. Setelah itu bilas 4 kali.
Kering Kentang Teri Kacang - Step 1
Kering Kentang Teri Kacang - Step 1
Kering Kentang Teri Kacang - Step 1
2
Sambil menunggu rendaman kentang, siapkan bahan B, tuang 80 ml air lalu haluskan dg food processor/blender lalu sisihkan.
Kering Kentang Teri Kacang - Step 2
Kering Kentang Teri Kacang - Step 2
Kering Kentang Teri Kacang - Step 2
3
Siapkan bahan cemplung, tumis/goreng cabai hinggga matang lalu sisihkan. *Cabainya setelah diiris sy cuci hingga biji cabainya sedikit lalu tiriskan atau boleh belah cabai lalu buang bijinya baru diiris.
Kering Kentang Teri Kacang - Step 3
Kering Kentang Teri Kacang - Step 3
Kering Kentang Teri Kacang - Step 3
4
Panaskan minyak goreng, tiriskan sebagian kentang, lalu goreng kentang hingga berubah warna kecokelatan. *selama menggoreng kentang sekali² diaduk supaya tidak menggumpal.
Kering Kentang Teri Kacang - Step 4
Kering Kentang Teri Kacang - Step 4
Kering Kentang Teri Kacang - Step 4
5
Selanjutnya Angkat dan tiriskan Kentang. *sy meniriskan 3 kali. Pertama dg tirisan, kedua ambil wadah yg dialasi kertas nasi bagian kasar didepan ya. Setelah kertas berminyak ganti dg yg baru ya.
Kering Kentang Teri Kacang - Step 5
Kering Kentang Teri Kacang - Step 5
6
Goreng kacang tanah beri bawang putih iris. Goreng hingga bawang putih berubah warna lalu tiriskan. *Jika bawang putih matang maka kacang pun matang.
Kering Kentang Teri Kacang - Step 6
Kering Kentang Teri Kacang - Step 6
7
Goreng ikan teri hingga berubah warna lalu tiriskan.
Kering Kentang Teri Kacang - Step 7
Kering Kentang Teri Kacang - Step 7
8
Tumis bumbu halus hingga airnya habis lalu beri minyak bekas menggoreng teri. Masukan lengkuas tumis sebentar, lalu masukan gula merah, daun jeruk lalu beri air asam jawa, kaldu ayam bubuk lalu aduk rata dan tumis hingga daun jeruk layu. Matikan api, diamkan bumbu hingga dingin ya. *Menunggu bumbu dingin agar kentang tetap renyah.
Kering Kentang Teri Kacang - Step 8
Kering Kentang Teri Kacang - Step 8
Kering Kentang Teri Kacang - Step 8
9
Setelah bumbu dingin buang lengkuas lalu masukan ikan teri, kacang tanah, kentang dan taburi dg cabai goreng lalu aduk rata. Siap disajikan, enak🤤😍 Selamat mencoba🙂 *Supaya tetap renyah simpan sebagian kentang diwadah kedap udara ya.
Kering Kentang Teri Kacang - Step 9
Kering Kentang Teri Kacang - Step 9
Kering Kentang Teri Kacang - Step 9

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Kacang Bawang Polos (tanpa taburan)

Kacang Bawang Polos (tanpa taburan)

Rekreasi ke Depok Source : Reni Nuraini dengan modif (tanpa daun jeruk) Cemilan enak, sekali kunyah ga mau berenti. Gurih dan renyah banget. Paksu pengennya yang tanpa taburan daun jeruk dan bawang putih, makanya bumbunya saya haluskan aja, ga diiris. Kacangnya saya pake kacang tanah cap Mahkota Dewa (asli Tuban). Besar kacangnya sedang tapi rasanya mantul. Kriuk kriuk gurih nih rasanya . . #cooksnap #PekanCooksnap #PekanPosbar #Rekreasi_Depok #Pencok_KaDepok #CookpadCommunity_Bandung #cocomba #authorsbandunghebring #ResepHadleny

750gr
Sup Kacang Merah Tanpa Daging Ala Dapur Saya😘

Sup Kacang Merah Tanpa Daging Ala Dapur Saya😘

Yang seger2x untuk masa pemulihan🤣

Bakpao / bao zi isian kacang tanah

Bakpao / bao zi isian kacang tanah

Bakpo ini resep dari fenz di ig.. ini bakpao empuk bgt.. n jg pake biang yg dibiarin 2 jam.. gampang bgt .. empuk bgt lagi.. wow. Saya aja ampe amazed.. empuk bgt wlpun uda dingin..

Kue Kacang Havermut dgn Wijen Hitam🥜 (oatmeal cookies)

Kue Kacang Havermut dgn Wijen Hitam🥜 (oatmeal cookies)

Havermut biasa dijadikan bubur utk sarapan. Jika dibuat kukis, tekstur havermut yg kasar & kacang yang gurih bikin kukis ini makin renyah & legit. Source : Buku resep Primarasa Femina #CookpadCommunity_Jakarta

950 gram
45 menit
701. Lentho Kacang Tholo

701. Lentho Kacang Tholo

Aneka olahan singkong yg murah meriah Bikin lentho saja buat cemilan... Ini juga yang pernah di bikin ibuk pada zaman dulu sewaktu ku kecil Enak.. Renyah kres kacangnya... Source. : @omahwarteg #OlahanSingkong_Lenthokacangtholo #CookpadCommunity #CookpadCommunity_id #CookpadCommunity_Bekasi

Selai Kacang (Mix kacang tanah dan mede)

Selai Kacang (Mix kacang tanah dan mede)

Check this out!! 😊 Ini udaa mirip selai sekipi saya rasa2, walaupun masih ditemukan sedikit perintilan2 kacangnya, yummy 😋😁 Ini salah satu misi menghabiskan stok kacang-kacangan yang ada dirumah biar gak mubazir. Niatnya selain dijadikan olesan roti, mau dibikin dressing untuk salad bangkok ala chef Yongki Gunawan juga, niatnya yaaa niatnyaa 😄😁 #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunity_Borneo Beberapa challenge udah terlewat ini 😬 #BamasakBaimbai #SarabaKacang #PekanPosbar #OlahanKacangSpesial

MPASI Bubur sumsum saus kacang merah bayam

MPASI Bubur sumsum saus kacang merah bayam

Resep ini terinspirasi dari buku KIA Posyandu. Dengan sedikit modifikasi karena menyesuaikan bahan-bahan yang ada di sekitar rumah. Maklum anak bayi sudah nggak tahan sepertinya pengen makan, padahal baru 6 bulan kurang 3 hari. Jadilah emak dadakan bikin MPASI dengan bahan yang ada di dapur. Alhamdulillah sukses ternyata bayik suka.:-)

3 kali makan
30 menit
Wedang Ronde Isi Kacang

Wedang Ronde Isi Kacang

Buat olahan kacang dulu yukk...Udah enak sehat lagi karena pake kuah jahe... #CookpadIndonesia #DiRumahAja #KeDapurAja #MasakItuSaya #KamuInspirasi #CookpadCommunity_Tangerang #PekanPosbar #OlahanKacangSpesial

Tahu Telur Bumbu Kacang

Tahu Telur Bumbu Kacang

Cooksnap resep dari @mamijian, weekend pengennya masak yang simple-simple aja 😅 Dan apa pun sandingannya bumbu kacang adalah jalan ninjaku. #cha_bumbukacang

1 porsi
Peyek kacang

Peyek kacang

Assalamualaikum sahabat cookpad ☺️.ngak berasa besok udah hari sabtu ja ya.. akhir pekan enak nya drumah rebahan Netflix sambil ngemil ya bunda... berhubung toples dirumah udah pada kosong jadi emak bikin cemilan favorit rempeyek kacang favorit orang rumah ☺️enak banget dimakan sama nasi hanget pa lagi pke sayur pecel 😀😀 cus lansung keresep ja 😁

Asinan saus kacang

Asinan saus kacang

Kangen asinan jakarta, bikin sendiri ternyata enak juga ..

Kacang Telur Medan

Kacang Telur Medan

#OlahanKacangSpesial #dkitcheners_ #CookpadCommunity_Tangerang

Sambel rujak kacang mente

Sambel rujak kacang mente

Bikin sambel rujak pake kacang mente, punya sensasi enak trsendiri. Gurih nya beda Slamat mencoba

3 orang
20 menit
Kering Kentang Kacang Renyah

Kering Kentang Kacang Renyah

Kering kentang ini beneran gurih nya awet ya (aku sampai 3 hr msih gurih), cocok banget nih utk menu bakulan. Alhamdulillah pertama buat lgsg berhasil, berkat tips dr bunda @MamaBirru dan keluarga ku suka banget, malah minta bikinin lagi 😁😍 Tips agar renyah nya awet (dari bunda @MamaBirru ) : - setelah kentang di parut cuci kentang bener bener bersih ya air nya agar kentang tidak menghitam - setelah kentang di rendam dg air baking soda, tiriskan betul betuk kering kentang nya agar saat di goreng tidak meletek letek - goreng kentang dg api besar jika sudah kecoklatan kecilkan api agar saat di aduk dg bumbu kentang ttp kelihatan gurih. - jika bumbu halus sudah berbentuk karamel masukan kentang dan kacang, proses ini penting hrs cepat ya di aduk nya agar cabenya tidak membeku dan tercampur rata dg kentang. Source : @MamaBirru #RamadanCamp #RamadanCamp_Misi1 #KeringKentangKacang #CookpadCoomunity_Sumbar #PejuangGoldenBatikApron

1 jam
Peyek Kacang

Peyek Kacang

Resep peyek kacang ini menurutku yang paling pass, renyah bangeeeeettt kokoh dan anti gagal. Cobain deh pasti suka

5 Liter
Sambal Krecek Kacang Tolo

Sambal Krecek Kacang Tolo

Source : @Dapur Kobe Sumber resep dari Dapur Kobe dengan modifikasi dari saya. Ternyata bumbu nasi goreng Kobe memberikan tambahan citarasa yg unik. Selamat mencoba yah 😊. #CookpadCommunity_Depok #KreasiDepok_DiKacangin

Sate Jamur Tiram Kuah Kacang

Sate Jamur Tiram Kuah Kacang

Assalamu'alaikum sahabat semua nya 🙏 Semoga selalu dalam lindungan Allah 😇 Baru kali ini saya coba bikin hidangan ini, sate yg bahan utamanya dari jamur tiram. Jamur yg mudah didapat, tekstur lembut dan disukai banyak orang.. Kebetulan ada sisa kacang tanah yg gak terlalu banyak. Dan saat belanja ada jamur tiram yg seger banget. Cuus deh saya punya ide masak sate dari jamur tiram. Masya Allah 😇 semua suka dan lahap.. Bagi teman2 yg vegetarian boleh nih cobain menu saya ini, serasa makan sate ayam beneran lho 😍. Kebetulan kemarin saya ikut kelas Online #BelajarBarengCookpad, saya semakin paham tentang bagaimana cara membuat resep di Cookpad yg baik dan benar 🤩 Foto masakan saya hasil belajar food fotografi di Komunitas Palembang bersama mas Rangga Wibisono #makanapaplg Saya menggunakan HP Redmi 9T. #MenuVegetarian #CookpadCommunity_Palembang #CookpadCommunity_Id #BeladasSpesialXmakanapaplg

2 orang
30 menit
Keringan Tempe Kacang Tanah

Keringan Tempe Kacang Tanah

Stok lauk sekaligus cemilan ini. Simpel tapi samgat bermanfaat disegala keadaan 🤗 Source : Teh Ecy @Desriayu_Ecy Recook : Mba Des @desi_k2 #GenkPejuangDapur #CookmemberGenkPeda_Desi #GenkPeda_Eksis #CookpadCommunity_Sumbar #CookpadCommunity_Sumut

1 toples
25 menit