Kering Kentang Kacang

Dipos pada February 20, 2022

Kering Kentang Kacang

Anda sedang mencari inspirasi resep Kering Kentang Kacang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Kering Kentang Kacang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kering Kentang Kacang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kering Kentang Kacang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kering Kentang Kacang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kering Kentang Kacang memakai 17 jenis bahan dan 9 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bikin kering kentang kacang untuk stock lauk sahur selama ramadhan nanti, sekalian kerjain misi dari mamah cookpad dan tugas pekanan cocomtang Ini saya pakai resepnya mba @MamaBirru , mantul banget Oiya mba hayati pakai gula merah, nah saya ga pakai #CocomtangPost_SerbaKriuk #CookpadCommunity_Tangerang #RamadanCamp #KeringKentangKacang #PejuangGoldenBatikApron

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kering Kentang Kacang:

  1. 700 gram kentang dieng (kentang kuning)
  2. 100 gram kacang tanah
  3. Minyak goreng
  4. 100 ml air kapur sirih
  5. Air untuk merendam
  6. Bumbu cemplung
  7. 3 lembar daun jeruk, iris²
  8. 1 sdt air asam jawa
  9. 5 sdm gula pasir
  10. 3 sdt garam + penyedap
  11. Bumbu halus
  12. 3 siung bawang merah
  13. 2 siung bawang putih
  14. 15 buah cabai rawit
  15. 10 buah cabai merah keriting
  16. 2 sdm minyak dicampur saat memblender
  17. 2 sdm minyak untuk menumis

Langkah-langkah untuk membuat Kering Kentang Kacang

1
Kupas kentang, lalu potong² Cuci bersih kentang, lalu rendam dengan air + air kapur sirih selama 20 menit, bilas
Kering Kentang Kacang - Step 1
Kering Kentang Kacang - Step 1
2
Goreng kentang dan kacang sampai matang
Kering Kentang Kacang - Step 2
Kering Kentang Kacang - Step 2
3
Blender bumbu halus
Kering Kentang Kacang - Step 3
4
Panaskan minyak, tumis bumbu halus dan daun jeruk sampai matang, harum, dan layu
Kering Kentang Kacang - Step 4
Kering Kentang Kacang - Step 4
5
Masukkan air asam jawa, aduk rata
Kering Kentang Kacang - Step 5
6
Masukkan garam dan penyedap, aduk rata
Kering Kentang Kacang - Step 6
7
Kecilkan api, masukkan gula, aduk rata sampai mengkaramel
Kering Kentang Kacang - Step 7
Kering Kentang Kacang - Step 7
8
Masukkan kentang dan kacang, aduk cepat.
Kering Kentang Kacang - Step 8
9
Tunggu dingin, kering kentang kacang siap dinikmati. Bisa disimpan di dalam toples
Kering Kentang Kacang - Step 9

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Ikan Dori Asam Manis Kacang Mete

Ikan Dori Asam Manis Kacang Mete

Masak yang ada aja... #IkanDoriAsamManisKacangMete #PERMISI

1 piring
1 jam
Kacang Tanah Sangrai

Kacang Tanah Sangrai

Semalam di ceri beri Semangcook ramai membicarakan kacang-kacangan. Salah satunya ya si kacang tanah ini. Menemani camilan sore ini, kita buat yang simple aja tapi pastinya bikin lidah tetap bergoyang. Beberapa manfaat kacang tanah yang bersumber dari Alodokter nich moms: Kacang tanah mengandung vitamin E, asam folat, protein, mangan, biotin, serat, magnesium, lemak tak jenuh tunggal, serta kaya akan antioksidan. Kandungan nutrisi ini berperan mengurangi risiko penyakit jantung. Sebuah penelitian menemukan, risiko sakit jantung pada orang yang mengonsumsi 140 gram kacang-kacangan atau lebih per minggu menurun sebanyak sekitar 35%. Membantu meningkatkan kadar kolesterol baik dan mengurangi kandungan kolesterol jahat. Manfaat kacang tanah termasuk mencegah pengerasan arteri serta membantu melebarkan pembuluh darah. Tentunya disertai pengolahan yang benar yaa, salah satunya dengan di sangrai ini. #Semangcook_Cangkacangk #OlahanKacangSpecial #Semangcookhokya #CookpadCommunity_Semarang

1 mangkuk kecil
15 menit
Kering Tempe Kacang

Kering Tempe Kacang

#PekanPosbar #MakananKering #Semangcook_Keringan #SemangcookHokyaHokye #CookpadCommunity_Semarang

Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Bismillaah Dalam rangka menyambut Ramadhan, Cookpad mengadakan berbagai MISI SERU di Ramadan Camp 2022. Kali ini mamah mengajak kami main tebak-tebakan dengan clue : Sering terdiam di wadah plastik, kalau dimakan kriuk krenyes-krenyes huh hah? Dan jawabanku adalah : 3K (Kering, Kentang, Kacang). Bener ga, Mah? Sebenarnya sejak dapat surat cinta dari mamah sudah mau langsung eksekusi karena pas bahan-bahan juga sudah ada di rumah. Tapi namanya emak, ada aja gawean jadi tertunda2. Dan Alhamdulillah hari ini akhirnya jadi juga eksekusi. Aku cooksnap resepnya mba @fidelasadewo karena penasaran selama ini belum pernah nyoba bikin yang langkahnya kentang direndam dulu dengan soda kue. Untuk rasa beneran enak, kriuk juga. Makasih mba untuk inspirasinya..🙏 #RamadanCamp #KeringKentangKacang #PejuangGoldenBatikApron #Kopijos #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa

Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Menu simpel dan tahan lama #cookpadcommunity_depok #pejuanggoldenbatikapron #ramadancamp #keringkentangkacang #ceritadapurhariini Source : @OmahNunie

40-50 menit
Sambel Goreng Krecek & Kacang Tolo (pelengkap gudeg)

Sambel Goreng Krecek & Kacang Tolo (pelengkap gudeg)

Mendadak pengen banget makan sambel goreng krecek. Sudah disiapkan krupuk rambak dari 2 minggu lalu tapi penyakit malas lagi melanda. #hehehee Hari ini diniatkan masak sambel goreng ini. #sambelgorengkrecektolo Source : @yaqin_0912

Kacang Telur

Kacang Telur

Berhubung hujan tiap hari dan suami selalu cari camilan, akhirnya saya bikin kacang telur kesukaannya 🥰. #PekanPosbar #OlahanKacangSpecial #Cookpadcommunity_Kalteng #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Sampit #Cookpadcommunity_id #Cookpad_id

Ayam Penyet Sambal Korek Kacang

Ayam Penyet Sambal Korek Kacang

Jum'at, 3 sept 2021 Bismillah Anak bujang mau mau makan malem, requestnya harus spt ini.. kyk yg dijual2 diwarung sebelah.. Untung emak punya jurus praktisnya.. biar enak dipakein tepung bumbu aja, praktis cepet & ga pk mahal.. ini menjawab tantangan dari #Dapurkobe Spesial ini favoritnya kak Rafi 💖 SambalKorekKacangnya resep mba @myafood992017 , makasih resepnya mba maya ❤ #PekanPosbar #OlahanKacangSpesial #ArisanCooksnapWongkito #Resepwongkito #Cookpadcommunity_palembang #Cookpadcommunity_id #berbagiinspirasi #masakitusaya #cookpadindonesia #Temansetiapmomen #stayathome #dirumahaja #kedapuraja

1 porsi
18. Orak arik tempe kacang / kering tempe

18. Orak arik tempe kacang / kering tempe

Lauk ini awet berbulan-bulan di toples. Cocok banget buat anak kos 😍😍 Cek tutorial lengkap di youtube "Munsifah Sy"

4 porsi
30 menit
Cilok bumbu kacang

Cilok bumbu kacang

Belajar lagi ya

5 orang
30 menit
Teri Kacang

Teri Kacang

500 gram
30 menit
Sambal Teri Kacang Pete

Sambal Teri Kacang Pete

Uwuwuuu ini menu favorit bundaR :D Asin pedes gurih..apalagi ditambah pete yg ginuk-ginuk. Dijamin nasi porsi kuli :9

Kering tempe teri kacang

Kering tempe teri kacang

6 porsi
30 menit
Kering  Teri Tempe Kacang Pedas

Kering  Teri Tempe Kacang Pedas

Minggu ini PR Kombes temanya makanan serba kering, biar awet. Makanan kering rata rata awet disimpan, cocok skali untuk stok lauk dirumah. Kebetulan bahan tersedia semua di kulkas, yuk maree bikin kering teri tempe plus kacang (biar rame skalian). Pedesnya sesuaikan level atau selera masing masing aja Yaa.... 🥰Minggu ke 6 Golden Batik Apron ( 7 - 13 Maret 2022)😍 #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bekasi #CookpadIndonesia #PotBerbisik_AwetKering #IdeMasak Source: @dianpurnama_94

Angen Kacang Beureum

Angen Kacang Beureum

Sabtu, 14 Agustus 2021 Kenal makanan ini saat tinggal di Kopo Bandung riweh persiapan masuk perguruan tinggi saat itu di sebut UMPTN.. dari pertama coba jatuh cinta. Butuh beberapa kali coba sampai nemu rasa "sesuai hati"... boleh di bilang aku masuk katagori jago masak ini (surveiiii keluarga 😅😅, maafkan si aku yang sombong banget 😉) Angen Kacang Beurem bisa pake daging tetelan atau iga.. hanya juga menggunakan perdagingan aku lebih suka di banyakin daun seledri rasanya jadi lebih gurih sedep..

Banyak
+/-30 menit
Kering Tempe dan Kacang

Kering Tempe dan Kacang

Anak gadisku suka banget makan pakai lauk ini, bahkan di jadikan cemilan 😀😀, menu simpel dan murah meriah, lebih lengkap lagi kalau pakai teri, berhubungan lagi g punya stok ya udahlah pakai bahan yg ada aja

Mochi Kacang

Mochi Kacang

Berawal dari suka banget sama mochi Sukabumi tp kebanyakan mochi yg dijual ukurannya kecil2 ga kayak mochi Semarang. Jd bikin sendiri aja yg ukurannya agak gede biar puas makannya hehe..

16 biji
Kacang telur

Kacang telur

6 porsi
1 jam
Rempeyek Kacang

Rempeyek Kacang

Pengalaman pertama bikin rempeyek kacang. Mohon dimaafkan, bila sebelumnya keenakan menikmati saja. Misi pertama ini seneng, jadi nambah wawasan cara bikinnya. Berikutnya saya akan belajar lagi dari temen-temen lainnya. Semoga berkenan. #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp #RempeyekKacang #PeyekKacang