Sagu kacang coklat cookies

Dipos pada February 2, 2022

Sagu kacang coklat cookies

Anda sedang mencari inspirasi resep Sagu kacang coklat cookies yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Sagu kacang coklat cookies yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Sagu kacang coklat cookies, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Sagu kacang coklat cookies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Sagu kacang coklat cookies adalah 5 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Sagu kacang coklat cookies diperkirakan sekitar 1 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sagu kacang coklat cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sagu kacang coklat cookies memakai 15 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Hai, moms. Aku mau share salah satu cookues kesukaan anakku, yaitu kue kering sagu coklat kacang. Insha Allah rasanya enak. #cloverdandelion17 #IdeMasak

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sagu kacang coklat cookies:

  1. ● Bahan A:
  2. 200 gram margarine
  3. 50 gram mentega (butter)
  4. 150 gram gula pasir, blender
  5. 2 kuning telur
  6. Bahan B:
  7. 250 gram tepung tapioka
  8. 100 gram susu bubuk full cream
  9. 100 gram kacang tanah sangrai tanpa kulit ari, cincang kasar
  10. 50 gram tepung maizena
  11. 1 sendok teh vanili cair
  12. ● Bahan pelengkap:
  13. 50 gram dark cooking chocolate, cairkan
  14. 10 gram coklat bubuk (aku pakai coklat bubuk bendico)
  15. 60 gram susu bubuk full cream

Langkah-langkah untuk membuat Sagu kacang coklat cookies

1
Aduk sampai tercampur dengan baik butter, margarin, gula halus dan kuning telur dengan sendok kayu.
Sagu kacang coklat cookies - Step 1
2
Tambahkan semua bahan B dan aduk kembali sampai tercampur denfan baik.
Sagu kacang coklat cookies - Step 2
3
Adonan A tambahkan dark cooking Chocolate dan coklat bubuk dan adonan B tambahkan susu bubuk full cream
Sagu kacang coklat cookies - Step 3
4
Gabungkan.adonan.
Sagu kacang coklat cookies - Step 4
5
Lalu bentuk bulat memanjang.
Sagu kacang coklat cookies - Step 5
6
Oles permukaan cookies dengan putih telur dan taburkan dengan cacahan kacang tanah sangrai lalu bekukan di freezer selama 15 menit agar mudah untuk di iris. Lalu oven sampai matang sempurna.
Sagu kacang coklat cookies - Step 6
7
Hias cookies dengan Dark Cooking Chocolate ketika sudah matang. Insha Allah, enak.
Sagu kacang coklat cookies - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Resep Simple Sambal Teri Kacang

Resep Simple Sambal Teri Kacang

4-6 orang
50 menit
25. Sambel Goreng Kering Kentang Kacang

25. Sambel Goreng Kering Kentang Kacang

Bissmillah Bikin lauk yg praktis dan simpel aza buat buka n sahur. Lauknya jg awet disimpan bbrp hr.....tp gak sampei berhari2 pasti cpt ludeeess alias abiiisss ...buat lauk n gadoan saat buka n sahur....😋👌 Cuuuss eksekusi ....😉

5 orang
45 menit
Kacang Goreng Bawang

Kacang Goreng Bawang

Source : @dapurmamiLA Ceritanya lagi pingin bikin cemilan stok di toples,buat ngemil bareng anak² dan pak suami,jadilah buat kacang goreng bawang gini ,eh ternyata belum sempat masuk toples kacangnya dah habis 😂😂😂 enaak sih 😋 #CookpadCommunity_Palembang

Cilok Brokoli Bumbu Kacang

Cilok Brokoli Bumbu Kacang

Anak² saya termasuk yang susah makan sayur. Jadi untuk menyiasatinya sayurannya harus disembunyikan 😁. Pas sekali dengan tema #PekanPosBar minggu ini, saya buat cilok brokoli. Karena cilok adalah salah satu cemilan favorit, jadi saya masukkan brokoli ke dalamnya 😁. Ciloknya saya tambahkan bumbu kacang. Alhamdulillah anak² pada suka, langsung habis ciloknya tapi pada ngga tau kalau ternyata di dalamnya ada brokolinya 😁 Oh ya, resep ciloknya saya cooksnap dari resepnya Mba Imaymei https://cookpad.com/id/r/15749079?i=WPw7Ir Dengan beberapa penyesuaian. Untuk bumbu kacangnya saya memanfaatkan sisa kacang tanah goreng yang ada di dapur 😁. Baiklah, di bawah ini resepnya... Selamat mencoba... #Brokoli #CookpadCommunity_Bekasi

3 orang
Kering Kentang Kacang (3K)

Kering Kentang Kacang (3K)

Minggu, 13.03.22 .. Bismillah,, Cookpad Ramadan Camp 2022 segera hadir. Misi pertama kali ini menebak clue yg diberikan Mamah Cookpad, yaitu sering terdiam dalam wadah plastik, jika dimakan kriuk krenyes2 hu hah. Dan jawaban saya adalah B. 3K (Kering Kentang Kacang). Menyambut Ramadan memang cocok banget stok lauk kering, salah satunya kering kentang kacang ini. Jika terlambat bangun sahur, ada stok lauk yg tersedia jadi hemat waktu. Tips supaya kering kentang kacang awet renyah: 1. Potong kentang menggunakan serutan supaya hasil potongan kentang sama, tujuannya supaya saat digoreng bisa matang merata. 2. Cuci serutan/potongan kentang sampai air cuciannya jernih. 3. Goreng kentang dengan api sedang. 4. Masak bumbu sampai kandungan air benar-benar habis dan menjadi karamel supaya kering kentangnya tidak melempem. Source: @Mira_Jabir #RamadanCamp #KeringKentangKacang #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Aceh #ResepDapurNauzalla #DapurNauzalla_LaukKering #PejuangGoldenBatikApron #Week6

Peyek Kacang

Peyek Kacang

Kalau buat ini, sekejap langsung habis. Cocok banget buat cemilan memang.

Kering kentang kacang

Kering kentang kacang

Menu ini cocok sebagai pelengkap makan. Nasi panas ditabur ini di atasnya dipadu dengan lauk lainnya dan ditambah olahan sayur, terasa makin sempurna. Perlu kesabaran saat membuatnya. Jika hasil kentang yang diserut bisa renyah, ini sangat menambah cita rasa. Silakan di coba, takaran beserta bahan bisa disesuaikan dengan selera dan kenyamanan lidah masing-masing ya. #PejuangGoldenBatikApron

Sup Kacang Merah (Kamer) Sederhana

Sup Kacang Merah (Kamer) Sederhana

Ada kamer, biasanya di sup pakai daging tapi kolesterol lagi tinggi, ah di masak biasa aja deh

2 orang
30 menit
Peyek Kacang

Peyek Kacang

Kalau mau rajin dikit aja...pasti kelar. Source : Nur Ikasari #CookpadCommunity_Depok #PejuangGoldenBatikApron

Kipang Kacang Khas Minang

Kipang Kacang Khas Minang

Kipang Kacang Khas Pariaman Sumatera Barat Kipang Kacang ini tidak menggunakan gula pasir, melainkan hanya gula merah Saja. Gula merah yang digunakan gula merah kwalitas bagus. Kalau kami di Sumbar menyebutnya saka bukik. Atau gula merah produksi dari Bukittinggi. Gula merah ini tidak ada ampasnya. Video lengkap YouTube : desmawati kuretangin Link YouTube : https://youtu.be/W2kXgtYg06c #CookpadCommunity_Sumbar #PejuangGoldenBatikApron

Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Yeyeyeye...Akhirnya,,perdana bikin kering kentang🤤mantuulll😍 sekalian menjawab tema 3K ( Kering Kentang Kacang) rampung juga🤭, walaupun harus mengorbankan minyak goreng yang nyaris seliter😆 terbayar sudah dengan hasil yang memuaskan🥰, sampai anak bungsu tiga kali nambah😂,, kentangnya lebih banyak porsinya daripada nasi😭😆.. perjuangan yang melelahkan 🤣yang penting semuaa hepi,,asal jangan tiap hari🤣🤣, cateeut..✍️ Source @MamaBirru https://cookpad.com/id/r/16049085 #PekanPosbar #KeringKentangKacang #cocomtangpost_serbakriuk #RamadanCamp #PejuangGoldenBatikApron #Cookpadcommunity_Tangerang

Mie Glosor Siram Bumbu Kacang (gluten free)

Mie Glosor Siram Bumbu Kacang (gluten free)

Glosor dalam Bahasa Sunda berasal dari kata 'ngegelosor' yang artinya meluncur. Mie ini terbuat dari tepung tapioka dan kunyit sehingga bertekstur licin dan berwarna kuning cerah. Sering disebut juga dengan nama mie aci. Aci = tapioka. Jadi mie ini cocok untuk yang diet gluten free ya... Konon makanan ini khas kota Bogor, tapi di Bandung pun banyak ditemukan mie ini di pasar tradisional. Dalam bentuk matangnya, jajanan ini biasa muncul di bulan Ramadhan bersama dengan kerupuk banjur, kolak, tutut, dll. Yuuk cobain... #mbantuk_karbo #glutenFree #CookpadCommunity_Bandung

Kue kacang

Kue kacang

Kue mentega favorit dikeluarga kami. Semoga resep ini menginspirasi bunda2😘

Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Kebetulan masih banyak kacang goreng sisa imlek baru lalu, jadi sekalian dicemplungin saja ke #KeringKentangKacang sekalian ikutan #RamadanCamp #PejuangGoldenBatikApron

4 -6 porsi
1 jam
Coklat Kacang (Cemilan simple)

Coklat Kacang (Cemilan simple)

Dari hobi suka ngemil yang manis manis karna sering wfh, beli diluaran mahal ternyata bikin sendiri gampaaanggg dan lebih terjamin tentunya. Ini anak anak juga pasti suka banget❤️

2 toples bulat
25 menit
6/52. Kering Kentang Kacang (Versi Tanpa Cabe)

6/52. Kering Kentang Kacang (Versi Tanpa Cabe)

Alhamdulillah minggu ke-6 bisa ikutan misi Ramadhan Camp dari Cookpad. Setelah minggu kemarin absen kegiatan CP. Bahkan posting resep aja gak ada. Finally bisa kembali ke dapur lagi setelah 2 minggu terkapar. #CookpadCommunity_Sumbar #PejuangGoldenBatikApron #MBKakminMakananKering #RamadanCamp #KeringKentangKacang

Lepet ketan kacang tolo bungkus pandan

Lepet ketan kacang tolo bungkus pandan

Lepet ketan ini biasanya ada d hari yang penuh fitri, idul fitri atau pas d bulan syawal, menemani ketupat kalau biasanya bungkusnya memakai janur kali ini saya memakai bungkus pandan.

41 biji
3.5 jam
Tempe Mendoan Saus Kacang

Tempe Mendoan Saus Kacang

Olahan tempe paling simple, dibuat jadi tempe mendoan aja 😆 Sumber sajinansedap #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalbar