Bubur Kacang Merah

Dipos pada February 18, 2022

Bubur Kacang Merah

Anda sedang mencari inspirasi resep Bubur Kacang Merah yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Bubur Kacang Merah yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Bubur Kacang Merah, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Bubur Kacang Merah enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Bubur Kacang Merah adalah relatif. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Bubur Kacang Merah diperkirakan sekitar 45 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bubur Kacang Merah sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bubur Kacang Merah memakai 13 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ikut meramaikan Program Combo minggu ini #Anjangsana_Kalsel biar silaturahmi terjaga dan tambah ilmu serta saudara, kali ini saya coba Cooksnap resepnya Mba Nindaummuzia ( Bubur Kacang Merah). Resep asli kuah menggunakan santan disini saya ganti dg Susu UHT agar semua ikut makan krn ayahnya anak2 sejak 2012 terkena serangan jantung. Saya memasak dg santan jika pingin sekali ( jika kebetulan pingin itupun menggunakan kara) setiap masakan menggunakan santan sy menggantinya dg Susu UHT. Source: Nindaummuzia #ComboAnjangsana_Kalsel #CookpadCommunity_Bogor #CookpadIndonesia

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bubur Kacang Merah:

  1. Bahan A: (Bubur)
  2. 250 g kacang merah (rendam semalam)
  3. 1000 ml air mendidih
  4. 2 keping gula merah
  5. 2 sdm gulpas
  6. 1 helai daun pandan
  7. 1 ruas jahe (50g), geprek
  8. 2 sdm mezena+ 100ml air
  9. 1/2 sdt garam
  10. Bahan B: (kuah)
  11. 250 ml susu UHT
  12. 1 sdt maizena+ 50 ml air
  13. 1/5 sdt garam

Langkah-langkah untuk membuat Bubur Kacang Merah

1
Siapkan bahan. Cuci bersih kacang merah lalu rendam di aor biasa semalam. Saring tiriskan
Bubur Kacang Merah - Step 1
Bubur Kacang Merah - Step 1
2
Rebus air jika sudah mendidih masukkan kacangnya, daun pandan dan jahe. Rebus kurlep 30 menit. Tambahkan irisan gulmer, gulput biarkan larut.
Bubur Kacang Merah - Step 2
Bubur Kacang Merah - Step 2
Bubur Kacang Merah - Step 2
3
Tambahkan larutan maizena, garam. Aduk rata. cek rasa matikan kompor.
Bubur Kacang Merah - Step 3
Bubur Kacang Merah - Step 3
4
Sambil memasak buburnya kita bisa sambil membuat kuahnya. Tuang susu UHT ke Panci. Aduk sampai hampir mendidih. Tambahkan larutan maizena aduk rata. Tambahkan garam. Aduk kembali. Matikan kompor
Bubur Kacang Merah - Step 4
Bubur Kacang Merah - Step 4
Bubur Kacang Merah - Step 4
5
Sajikan. Ambil bubur tempatkan ke mangkok. beri kuah sesuao selera. Sajikan.
Bubur Kacang Merah - Step 5
Bubur Kacang Merah - Step 5
Bubur Kacang Merah - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sate Ayam (Bumbu Kacang)

Sate Ayam (Bumbu Kacang)

Malang, 29 September 2021 Ceritanya malam-malam paksu pengen sate ayam sedangkan mamak nih pengen sate Padang karena yg lebih dekat dari rumah tuhh sate Padang jadi malam itu beli sate Padang alhasil besoknya si paksu ngotot minta di buatin sate ayam, Alhamdulillah di kulkas ada ayam fillet jadi paginya bisa langsung eksekusi dehh si mamak di dapur tercintah🥰 Sumber resep dari mbk Adelia Sharfina @cook_2650879 🙏 #NovianaSari #SateAyam #SateAyamBumbuKacang

171. Isian kacang tanah

171. Isian kacang tanah

Source : Mama fathan ternyata bikinnya simpel, 3 bahan aja. no ribet 😘😍 #WongSoloMasak #Timlo_EmangEnakDiKacangin #CookpadCommunity_Solo

Cilok Bumbu Kacang

Cilok Bumbu Kacang

Bisa dong sekarang bikin cilok mantap Tiap hari bikin 2 kg .. Untungnya lumayan gede buat bakulan mah.. Yuk bikin usaha yg murah meriah untung Ini dijual 1000 an laris manis.. enak #CookpadCommunity_Bogor

besar
2 jam
Kering kentang kacang pedas gurih

Kering kentang kacang pedas gurih

Kering kentang pedas,sy sdh posting ikutan Ramadhan Camp,tp stlh sy cek sy salah masukin email🤦,maaf ,sy posting lg disini ya🙏 menu ini cocok bgt buat lauk dan bs jg buat cemil2,di buka puasa atau saat sahur🥰 #RamadhanCamp #KeringKentangKacang

19. Gandasturi kacang merah kecil

19. Gandasturi kacang merah kecil

Assalamualaikum, hello. Buat gorengan yukk, olahannya dari kacang-kacangan yakni kacang merah kecil. Gandasturi yang biasanya isian kacang hijau kini isiannya kacang merah kecil di karenakan stok kacang merah masih ada diolah gorengan ajah lebih mantap. Nah nanti campuran kacang merahnya saya menggunakan susu tidak menggunakan santan. Gorengan gandasturi ini cocok banget di temenin minumannya jahe hangat. ================ Seputar gandasturi ---------------------------- Konon, isian berupa kacang hijau manis tersebut berasal dari adonan kue Palembang yang disebut dengan kumbu. Kumbu sendiri sering dijadikan isian untuk beragam kue termasuk bakpia pathok dan kue pia. Diberbagai daerah lain di Indonesia juga ada kue yang mirip dengan gandasturi ini, misalnya orang Riau mungkin lebih famliar dengan kue kasturi. Sementara di Makassar dikenal dengan nama bura’ngasa. Gandasturi sendiri disebut-sebut sebagai makanan khas Pontianak. Kini kue kacang ini sudah semakin sulit ditemukan. Padahal hingga tahun 90-an, kue gandasturi masih sering dijajakan di lapak-lapak penjual gorengan, termasuk di area Jabodetabek. #cookpadcommunity_kalbar #cookpadcommunity_borneo #cookpadindonesia #cookpadindonesia #gandasturi #masakgorengan

4-5 orang
6 jam 30 menit
Kering Tempe Kacang Spesial

Kering Tempe Kacang Spesial

Source: Ibu Fatmah Bahalwan founder NCC, selalu istimewa, ❤️❤️❤️ Alhamdulillah, tidak terasa, sudah resep ke 400, bisa juga Istiqomah menulis ternyata. Hehe. 🥰🥰❤️ #CookpadCommunity_Yogyakarta #OlahanTempeIhda #memasakdengancinta #masakituibadah

Selai Kacang (Peanut Butter)

Selai Kacang (Peanut Butter)

Ini sebenarnya saya buat untuk anak saya yg sedang MPASI moms.. Untuk sebagai cocolan buah atau snacknya 😁 Bisa start dr 6mo ya..

1 jam
Peanut Churros / Churros Kacang Tanah

Peanut Churros / Churros Kacang Tanah

Beberapa hari lalu bikin churros, dan laris manis banget jadi rebutan kakak Az, Adik An, dan Papa AzAn. Nah, kali ini bikin churros lagi, tapi pakai kacang tanah. Jadi peanut churros / churros kacang tanah. Selama proses memasak, hmmmm aroma kacang tanahnya semerbak banget 🤭 Alhamdulillah ga gagal 😆 hasilnya MaasyaaAllah enak banget, laris manis jadi rebutan kakak Az, adik An, dan Papa AzAn lagi hihihi #OlahanKacangSpecial #PekanPosbar #CocomtangPost_KreasiKacang #CookpadCommunity_Tangerang #churros #peanut #peanutchurros #kacang #kacangtanah #churroskacangtanah #churroskacang

MPASI Peanut Butter (Selai Kacang Bayi)

MPASI Peanut Butter (Selai Kacang Bayi)

Resep ini terinspirasi dari dokter deva. Ini bisa banget buat olesan roti tawar atau campuran masakan. Peanut butter nya untuk anak 1 tahun keatas ya Mom.

30 menit
78# Mochi ketan hitam isi kacang, lembut tanpa dikukus

78# Mochi ketan hitam isi kacang, lembut tanpa dikukus

. . #CocomtangPost_KreasiKacang #CookpadCommunity_Tangerang #CookpadIndonesia #ketanhitam

Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Kering kentang kacang ini sebetulnya resep dari kentang mustofa. Mamah beri teka teki rada mikir, daripada kelamaan mikir cus buat kentang mustofa isi kacang. Resep didapat hasil cooksnap dari : @pawonbune_aas #PejuangGoldenBatikApron #Posbar #RamadanCamp #KeringKentangKacang #CPBali_KriukKriuk #CookpadCommunity_Bali #cookpad_id #CookPadIndonesia #OlahanKentang #Goreng #CeritaDapurHariIni

600 gram
45menit
Sayur kacang merah

Sayur kacang merah

Requestan pak su yg org sunda

6 porsi
45 menit
Kering tempe teri kacang

Kering tempe teri kacang

Bismillah.. Kering tempe ini bisa banget dijadiin stok kalo lagi buru2 ga sempet masak atopun pas bulan puasa. Source: @shintamakarim #CookpadCommunityTangerang

Kering kentang kacang

Kering kentang kacang

Bismillah Yeeaaayyy......ikutan misi pertama Ramadhan camp di cookpad, jawaban akyu sih tema posbarnya B. 3K (Kering, kentang, kacang). #RamadanCamp #Keringkentangkacang #CocomtangPost_SerbaKriuk #CookpadCommunity_Tangerang #PejuangGoldenBatikApron

Kacang Telur Medan

Kacang Telur Medan

Suka makan kacang telur tapi gak pernah buat🤭. Perdana buat ternyata gak susah ya cuma saya pakai kacang tanah yg belum dikupas🤭 next bikin pakai yg dikupas deh... Source bu Juni_Dwianggiani #CocomtangPost_KreasiKacang #cookpadcommunity_tangerang #kacangtelurmedan #olahankacangspesial

Orek Tempe Kacang

Orek Tempe Kacang

Orek tempe kacang ini enak banget tanpa tambahan kecap manis. Warnanya juga cantik banget Source : @frielinggasit

6 orang
1 jam 30 menit
Cilok bumbu kacang

Cilok bumbu kacang

source:@Ernisafitri

Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Source:lindya Sudi purwarti.menjawab misi pertama dari mamah cookpad di misi utama ramadhan camp.yang kriuk dan huhahuha 😀jawabannya yaitu B.3K(keringkentangkacang) #KeringkentangKacang #RamadanCamp #cookpadcommunity_Bandung #cookpadindonesia #olahankentang #keringkentangkacang

Tumis Kacang Merah

Tumis Kacang Merah

Bosan dengan lauk ayam terus. Makan dengan tumis kacang merah dan tempe goreng saja nikmat Alhamdulillah... 😍