Rempeyek Kacang

Dipos pada February 20, 2022

Rempeyek Kacang

Anda sedang mencari inspirasi resep Rempeyek Kacang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Rempeyek Kacang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Rempeyek Kacang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Rempeyek Kacang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rempeyek Kacang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rempeyek Kacang memakai 12 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Tidak terasa ya Ramadan sudah di depan mata dan seperti biasa Mamah Cookpad pasti selalu ada tantangan supaya ada kegiatan kegiatan pada bulan Ramadan , kali ini Mamah Cookpad kasih tebakan Tema Posbar dan Aku pilih Jawaban A yaitu #RempeyekKacang pada #RamadanCamp #RamadanCamp #RempeyekKacang #PejuangGoldenBatikApron #MakananKeringWongKito #CookpadCommunity_Palembang #CookpadCommunity_Lampung #MBKakmin_MakananKering

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rempeyek Kacang:

  1. 400 gr tepung beras
  2. 2 sdm tepung tapioka
  3. 400 gr Kacang tanah potong potong
  4. 2 butir telur kocok lepas
  5. 20 lembar daun jeruk buang tulangnya iris halus
  6. ± 600 ml air
  7. Bahan bumbu halus :
  8. 2 sdt garam
  9. 2 sdt masako
  10. 2 sdt lada bubuk / ketumbar bubuk
  11. 6 siung bawang putih
  12. 6 butir kemiri

Langkah-langkah untuk membuat Rempeyek Kacang

1
Haluskan Bahan bumbu campur dalam tepung tambahkan telur tuangi air sedikit demi sedikit hingga tercampur rata
Rempeyek Kacang - Step 1
Rempeyek Kacang - Step 1
Rempeyek Kacang - Step 1
2
Tambahkan daun jeruk masukkan Kacang aduk rata
Rempeyek Kacang - Step 2
Rempeyek Kacang - Step 2
Rempeyek Kacang - Step 2
3
Dengan api sedang panaskan minyak ambil 1 sendok sayur adonan tuangi dipinggiran minyak perlahan dengan cara siram menyamping lakukan secukupnya minyak Lalu goreng peyek hingga matang berwarna kuning kecoklatan Lalu angkat tiriskan, lakukan hingga selesai, setelah selesai tunggu peyek hingga benar benar dingin baru di Simpan di wadah kedap udara,
Rempeyek Kacang - Step 3
Rempeyek Kacang - Step 3
Rempeyek Kacang - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Peyek kacang

Peyek kacang

Buat camilan yg bahannya ad d rumah aj, taraaaaa, jadilah peyek kacang, 😃😃😃

Tahu telur bumbu kacang

Tahu telur bumbu kacang

Cara buat klik link dibawah ini https://youtu.be/9fZwDPfccBc

Gado-gado Kuah Kacang

Gado-gado Kuah Kacang

Sangat mudah dan praktis. Selamat mencoba, Bunda...

Kacang bawang santan daun jeruk

Kacang bawang santan daun jeruk

Mamaku cerita kemarin lebaran bikin kacang bawang yang direbus sebentar pakai santan jadi lebih empuk dan gurih. Duh penasaran, kebetulan masih ada kacang tanah stok lebaran kemarin. Emang gitu sekali beli 2 kg kan alhamdulillah ada thr jadi beli banyakan deh, xixixi. Ini kemasan vakum jadi gak kutuan ya kacangnya. Aku pakein daun jeruk biar wangi. Banyak ya bumbunya tapi sepadan dengan rasanya, manis, gurih, wangi, gak berhenti deh ngletukin kacang terus. Semoga berkenan ya mincan mincan #GenkGadoGado 😘. #MasakBarengGadoGado #MasakAsyikBareng #GadoGadoIndonesia #GadoGado_KacangTanah #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu #cookpadcommunity_jakarta #cookpadindonesia

Sambal Kacang (Batagor/Siomay/Cilok)

Sambal Kacang (Batagor/Siomay/Cilok)

Ketagihan nyetok sambel kacang di freezer. Irit waktu kalau sewaktu-waktu pengen batagor/siomay/cilok 😁. Biasanya saya langsung pisahin per porsi sebelum masuk freezer, jadi defrost nya bisa seperlunya aja 😊

Asinan Betawi Kuah Kacang

Asinan Betawi Kuah Kacang

Fresh salad

4 porsi
1 jam
Kering Kentang Kacang Simple

Kering Kentang Kacang Simple

Sliweran Resep "Kering Kentang Kacang" jadi teringat masa² ngekos...sering bikin ini dulu untuk lauk ...😁😁karena bahannya yang sederhana udah gitu bisa tahan lama.Lumayan bisa ngirit...🤭🤭🤭 Alhamdulillah sekarang udah gak ngekos lagi.. Sekalian nostalgia masa² ngekos akhirnya langsung bikin dech..🤭🤭 Eittss...karena "Kering Kentang Kacang" ini #KeringDanTahanLama bisa juga lohh dijadikan lauk sahur saat Ramadan tiba nanti. Selamat menyambut bulan Ramadan..🤗🤗 #RamadanCamp #KeringKentangKacang #MasakMudahMenyenangkan #Cookpad_id

Sate Tahu Bumbu Kacang

Sate Tahu Bumbu Kacang

Bismillah... Assalamualaikum... apa kabar semuanya... Yee.... udah hari Rabu lagi saatnya goda goyang dapur bareng @komunitaspaders 💃💃tema minggu ini adalah aneka macam sate Siapa yang suka sama sate angkat tangannya☝️saya itu suka banget sama sate terutama sate ayam berhubung dirumah stok ayam lagi menipis🙈jadi saya harus asah otak nih saya enggak mau bolos lagi akhirnya saya kepikiran kenapa enggak coba sate tahu aja dan ternyata anak2 suka lho sama sate tahu, rasanya tidak kalah enak sama sate ayam atau sate daging Cuslah kita kepoin bahan2nya gampang lho bahan2nya #goda_sesatean #goda_pades #komunitaspaders #cookpad_indonesia #cookpadcommunity_depok #cookpad_paders

Balado Teri Kacang Tanah

Balado Teri Kacang Tanah

Percobaan pertama bikin balado teri kacang.. Alhamdulillah semua suka.. Sy kurangi cabenya dr resep biar tidak terlalu pedas. Resep souce : Aliya kitchen Cooksnap: Dapur Afnazia

30 menit
Baso tahu + sambal kacang Diet

Baso tahu + sambal kacang Diet

Diet nya enak ya. Makanan nya ttep enak semua walaupun no minyak, tepung Garam, gula, tetap pakai tapi yg untuk diet. Garam rendah natrium, gula aren.

Sayur Kacang Sunda

Sayur Kacang Sunda

Enak sayurnya seger dan ringan 🤗 Terimakasih resepny mba @ulynnuuhaa 🙏❤️ #Terimakasih_Squad #CookpadCommunity_Depok #Cookpad_id

Kacang kowa Surabaya simple

Kacang kowa Surabaya simple

Pedagang kacang kowa ini dulu banyak dijumpai di kampung2 terlebih di daerah pemukiman yang mayoritas masyarakatnya chinese. Tapi sekarang susah ditemukan.

4 orang
1 jam
Sup Brenebon Daging Kacang Merah

Sup Brenebon Daging Kacang Merah

Sup ini adalah menu lebaran yang selalu ada di keluarga Ayahku. Rasanya enak, hangat & berbeda sama sup biasanya. Isinya berbeda, kalo ini cuma wortel aja, tapi rasanya juaraaaaa.. Kalo lagi cuaca dingin paling enak makan yang kayak gini, endulita~ 😍😍🥰🥰 . Nonton Youtube Channel ku yaaa : Dinda Arya Setyarini . #cookpadcommunity_tangerang

172. Mochi isi kacang tanah

172. Mochi isi kacang tanah

Source : Aini mama Tara-Regia-Nusa setelah sekian purnama, akhir nya kesampaian juga eksekusi resep ini 😍☺️ rasanya gak kalah sama yg di jual di toko oleh oleh .meski bunderan ak tak semulus jalan tol tapi okelah buat cemilan di hari Minggu 😁. seprti biasa emak² pada umumnya eksekusi menyesuaikan bahann yang ada di dapur mom's untuk resep asli bisa jalan-jalan ke CP nya bunda @ainigitara thank you bunda 😍 #WongSoloMasak #Timlo_EmangEnakDiKacangin #CookpadCommunity_Solo

Saus Kacang siomay (ala pedagang disekolah Sd)

Saus Kacang siomay (ala pedagang disekolah Sd)

ini sambel siomay/batagor yang biasa di jual di sekolahan sd ... enak banget kaya jajanan sd. cocol cireng juga enak

108. 3KT (Kering Kentang Kacang Teri)

108. 3KT (Kering Kentang Kacang Teri)

Bismillahirrahmanirrahiim.. Memulai Misi Pertama di Ramadhan Camp. Kali ini cluenya " Terdiam di wadah plastik, kalau dimakan kriuk krenyes krenyes" Kalo dikaji, jawaban A. Rempeyek Kacang, juga terdiam di dalam wadah plastik dan kalau dimakan kriuk krenyess krenyes cuma di cluenya terdapat 'hint' tambahan yaitu 'huh hah' (ekspresi mulut kalo kepedesan ya 😁) jadi Bismillah jawaban saya "B. 3K (Kering Kentang Kacang)" karna identik dengan bumbu sambel yg pedess dan pastinya bikin huh hah ya Mah... Bikin banyak Mah, jadi bisa sekalian untuk stok Ramadhan, dg nasi hangat + bening bayam aja sudah nikmat ini. Masya Allah ❤ Tiro, 13 Maret 2022 GBA, Minggu ke 6 #RamadhanCamp #KeringKentangKacang #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Sumut

Cilok Saus Kacang

Cilok Saus Kacang

Cilok, cemilan yg murah meriah, namun tak kalah populernya dg jajanan street food lainnya. Utk resep ciloknya saya memakai resepnya bang sobat dapur, cuma daging sama kaldu cairnya saya skip, agar lebih hemat 🤭🙏 #MariMasak #MasakItuIndahDanIbadah

Sanggara Balanda (kacang mete)

Sanggara Balanda (kacang mete)

Event gowes becak JCCO minggu ini kita jalan jalan ke Bandung, Cooksnap resep nya teh @Desriayu_Ecy Yaitu Sanggara Balanda makanan khas Bugis Makassar Sulawesi Selatan. Dalam bahasa Bugis, Sanggara berarti pisang goreng, sementara Balanda berasal dari nama negara Belanda. Konon Sanggara Balanda dulunya dibuat pada zaman penjajahan Belanda di Sulawesi Selatan. Sanggara Balanda ini dibuat pakai keju dan mentega yang dibawa oleh orang Belanda, makanya dinamai Sanggara Balanda Setelah digoreng, Sanggara Balanda kemudian dibelah tengahnya dan diberi kacang tanah yang sudah disangrai dan dihaluskan terlebih dahulu. Sanggara Balanda kemudian disajikan dengan kuah gula yang sebelumnya telah dicairkan. Source : https://m.liputan6.com/ramadan/read/3960527/sanggara-balanda-makanan-berbuka-orang-bugis-sejak-zaman-penjajahan-belanda Sumber resep : @Desriayu_Ecy #GowesBecak_KeBandung #CookpadCommunity_Jakarta

2 porsi